Banyak bangsa telah membantu memajukan pengetahuan ilmiah dan meningkatkan kecakapan teknologi. Amerika Serikat tetap menjadi pemimpin global, tetapi semua bangsa akan menang apabila pengetahuan berkembang. Laporan tahun 2018 mencatat kontribusi Amerika.
Menurut laporan tersebut, Amerika Serikat:
- Berinvestasi paling banyak dalam penelitian dan pengembangan.
- Menyediakan paling banyak layanan bisnis, keuangan, dan informasi.
- Adalah produsen terbesar dalam manufaktur teknologi tinggi.
Berikut ini tinjauan lebih dalam atas sebagian temuan tersebut dari National Science Board – National Science Foundation.