Ahd Kamel di Dubai International Film Festival, Desember 2015 (© Neilson Barnard/Getty Images/DIFF)

Aktris Internasional Hiasi Layar Kaca dan Sinema Amerika

Seperti kebanyakan mahasiswa internasional yang belajar di perguruan tinggi di Amerika Serikat, Ahd Kamel meninggalkan kampung halamannya dan pergi ke Amerika untuk mengejar karier...
Berikut ini Cara Perusahaan A.S. Membantu Perempuan di Seluruh Dunia (Share America)

Berikut ini Cara Perusahaan A.S. Membantu Perempuan di Seluruh Dunia

Setelah para penjahit wanita di sebuah perusahaan tekstil di Karur, India, mendapatkan pelatihan untuk meningkatkan kepercayaan diri dan keterampilan berkomunikasi, kehidupan Dari dan keluarganya...

“Wonder Woman” Mendobrak Rekor Box Office dan Stereotipe Gender

Tiga perempuan – satu karakter khayalan dan dua perempuan nyata – menarik perhatian Hollywood pada akhir pekan 2 Juni. Perempuan pertama adalah Diana Prince, yang,...
Katherine Johnson smiling (NASA)

Katherine Johnson, pelopor NASA, merayakan ulang tahunnya yang ke-100

Katherine Johnson, ahli matematika perintis yang perhitungannya sangat penting dalam setiap program penerbangan luar angkasa NASA, merayakan ulang tahun ke-100 pada 26 Agustus. Johnson berhasil...
2 young girls showing off their lemonade stand and wares (© Lemonade Day)

Para Wirausaha Muda Menyadari Bahwa Berbisnis Bisa Terasa Manis

Hailey Hertzman and Katie Vonder Haar, pemilik bersama dari Ooh La Lemon, bisa menerima kartu kredit bila Anda tidak membawa uang tunai. Ini adalah...
Kamala Harris saat acara kampanye Biden-Harris di Washington pada 2020 (© Nareshkumar Shaganti/Alamy)

Kamala Harris: Wakil Presiden AS Berikutnya

Kamala Devi Harris, seorang senator yang telah mewakili California di Kongres AS sejak 2017, akan mendobrak batasan saat dia dilantik sebagai wakil presiden AS...
Lima mainan Lego dengan logo NASA di latar depan (Maia Weinstock)

Lego Luncurkan Figur Baru Wanita NASA

Lima wanita Amerika yang bekerja di program ruang angkasa NASA menjadi bintang dalam satu set figur mainan baru Lego. Lego Group, perusahaan pembuat mainan blok...

Michelle Obama Mendorong Anak Perempuan Jadi Pemimpin di Masa Depan

Dalam kunjungannya ke Kamboja pada bulan Maret 2015 silam, ibu negara Michelle Obama memotivasi murid-murid perempuan yang dijumpainya untuk menamatkan pendidikan mereka dan menjadi...
Astronot NASA Ellen Ochoa (NASA)

Menggapai Kesetaraan Gender di Luar Angkasa

Ellen Ochoa lahir di tahun yang sama dengan NASA didirikan, 1958. Dia berumur 11 tahun ketika astronot pertama mendarat di bulan. Namun, menjadi seorang...