Ramadhan di Amerika: Serupa tapi Tak Sama
Penulis artikel ini, Imam Suhaib Webb, adalah cendekiawan Muslim yang berbasis di Washington, yang sebelumnya menjabat sebagai cendekiawan tetap di Islamic Society of Boston...
Kilasan Balik Masa Lalu dari Manuskrip Islam Yang Langka
Yasmeen Khan memberikan apresiasi terhadap ayahnya, kolektor manuskrip Islam di Pakistan, untuk buku kuno dengan kaligrafi yang menyambung dan penuh ornamen detail dari ilustrasi...
Inilah Para Astronot Baru NASA
Zena Cardman pernah “berburu” bakteri di Antartika; mempelajari kehidupan di dataran tandus gunung berapi Mauna Ulu di Hawaii; dan kini, berkat Badan Antariksa AS...
Mengenal Amerika Serikat Lewat Museum Sejarah Afrika-Amerika
National Museum of African American History and Culture, di bawah naungan Smithsonian Institution, yang idenya diajukan pada 1915 oleh veteran kulit hitam Perang Saudara...
Wajah Baru Mata Uang AS: ‘Lady Liberty’ Keturunan Afrika Amerika
Untuk pertama kali dalam sejarah mata uang AS, Amerika Serikat akan membuat uang logam khusus yang terbuat dari emas dengan gambar Lady Liberty sebagai...
Makanan Ramadan yang ‘Sempurna’… Tumbuh di A.S.
Umat Muslim di seluruh dunia biasanya berbuka puasa di bulan Ramadan dengan semangkuk buah kurma, sama seperti Nabi Muhammad 1.400 tahun yang lalu.
Jika Anda...
Ramadan, Waktu Bagi Muslim Amerika Lebih Mengenal Tetangganya
Jika Anda ikut berbuka puasa di Islamic Society of Orange County, Anda akan terbuai aroma berbagai jenis makanan.
Dalam wawancaranya dengan Voice of America, Duaa...
Pertanyaan Seputar Visa Keragaman (DV)
Program Visa Keragaman (Diversity Immigrant Visa atau DV) memberikan kesempatan untuk mendapatkan visa imigran kepada penduduk di negara-negara dengan tingkat imigrasi rendah ke AS.
DV...
Dalam foto: Kebebasan Beragama di Amerika Serikat
Membela dan mengamankan kebebasan beragama adalah prioritas tinggi bagi AS. Menteri Luar Negeri Mike Pompeo menyebut kebebasan beragama sebagai “hak yang dimiliki oleh setiap...