50 negara bagian
Alaska: Aurora, Gletser dan Beruang
Mengunjungi Amerika Serikat? Ada 50 negara bagian untuk dikunjungi. Jika anda menyukai alam, anda harus mengunjungi Alaska!
Alaska yang dijuluki “Batas Terakhir” lebih dekat ke...
Rhode Island: Berlayar, Rumah Besar, dan Makan Enak
Mengunjungi Amerika Serikat? Ada 50 negara bagian untuk dikunjungi. Jika anda ingin kota yang sepi namun dekat dengan kota besar seperti New York dan...
Arizona: Tradisi asli, Grand Canyon dan Sinar Matahari Yang Melimpah
Mengunjungi Amerika Serikat? Ada 50 negara untuk dikunjungi. Grand Canyon di Arizona menarik pengunjung dari seluruh dunia, dan iklim yang hangat serta budaya Indian...
Delaware: Belanja, Tepi Pantai dan Balapan
Greg Wallace dari Hockessin, Delaware, membuat sentuhan akhir untuk istana pasir dalam Kontes Delaware State News Sand Castle di Pantai Rehoboth. (Gambar © AP)
Mengunjungi...
Arkansas: Sumber Air Panas, Kawanan Rusa, dan Perpustakaan Presiden
Mengunjungi Amerika Serikat? Ada 50 negara bagian untuk dikunjungi. Jika anda ingin menikmati pemandangan areal pegunungan, Arkansas harus menjadi tujuan wisata anda.
52 taman yang...
Oregon: Puncak Gunung, Air Terjun dan Resort Tepi Pantai
Mengunjungi Amerika Serikat? Ada 50 negara bagian disana.
Oregon, sebuah negara bagian di wilayah barat laut Pasifik, terkenal dengan hutannya yang lebat dan pinggiran laut...
Washington, D.C.: Mall, Pesawat dan Panda
Mengunjungi Amerika Serikat? Ada 50 negara bagian disana.
Orang-orang Amerika tidak selalu sepaham tentang politik, namun semuanya setuju satu hal: Washington, District of Columbia (D.C.),...
California: Hollywood, Perusahaan Rintisan dan Pohon Raksasa
Mengunjungi Amerika Serikat? Ada 50 negara bagian untuk dikunjungi. Apakah anda ingin bertemu dengan karakter Disney, mempelajari aplikasi terbaru atau menjelajah alam yang mengagumkan...
Maryland: Kuda liar, Kepiting biru dan Lagu Kebangsaan
Mengunjungi Amerika? Ada 50 negara bagian untuk dikunjungi. Jika anda ingin melihat “Miniatur Amerika”, Maryland adalah tujuan yang tepat.
Dijuluki “Amerika Kecil” karena medannya yang...