pembangunan ekonomi
Di AS, Detail Keuangan Perusahaan Publik Transparan untuk Semua
Di A.S., semua investor, dan bahkan calon investor, berhak mengetahui detail keuangan perusahaan tempat mereka berinvestasi.
Perusahaan publik yang meningkatkan modal di pasar AS atau...
Memenuhi Janji Demokrasi
Amerika Serikat berupaya memastikan bahwa pemerintah demokratik menepati janji mereka pada semua warga Amerika, ujar Menteri Luar Negeri Antony Blinken.
Dalam pidato akbarnya pada 20...
Wapres Harris Uraikan ‘Visi Optimistis’ untuk Indo-Pasifik
Amerika Serikat berkomitmen terhadap Indo-Pasifik yang bebas dan terbuka, dengan keamanan dan kesejahteraan untuk semua negara, ucap Wakil Presiden Harris.
Dalam pidato utamanya di Singapura...
Amerika Dukung Pengusaha Perempuan di Seluruh Dunia
Ariunaa Byambakhuu mulai merajut saat remaja di Mongolia, dan pada 2005 mendirikan Goyol Cashmere. Usahanya di ibu kota Ulaanbaatar itu dimulai dengan hanya lima...
Budaya Inovasi AS Menyebar ke Seantero Negeri
Silicon Valley di California dikenal dengan budaya rintisan atau "startup"-nya. Begitu pun dengan pusat komersial di wilayah Timur Laut; contohnya Boston dan New York;...
AS dan Mitra-mitranya Dukung Pemulihan Ekonomi COVID-19 Global
Amerika Serikat memimpin upaya internasional dalam membantu negara-negara berpenghasilan rendah memfokuskan sumber daya untuk pemulihan dari pandemi COVID-19.
Negara-negara di seluruh dunia menghadapi peningkatan biaya...
AS Berinvestasi Dalam Pembersihan Plastik di Lautan
Sampah plastik yang sulit dikendalikan telah menumpuk di lautan di seluruh dunia selama bertahun-tahun, dan makin lama makin merugikan industri lokal yang bergantung pada...
Siapa Yang Berkuasa di Sini?
Lebih dari 70 persen permukaan bumi tertutup air. Peraturan apa yang berlaku di samudra dan laut di dunia?
Di sinilah peran "kebebasan laut," sebuah prinsip...
Inilah Cara Virus Corona Mengubah Rantai Pasokan
Pandemi virus corona novel memaksa pabrik-pabrik di seluruh dunia memperlambat atau menghentikan produksinya. Penurunan hasil produksi ini menghambat rantai pasokan global yang biasanya menjaga...